Politik

Jadwal Pertemuan Antara Prabowo dan Megawati Sudah Diatur

×

Jadwal Pertemuan Antara Prabowo dan Megawati Sudah Diatur

Sebarkan artikel ini
Ketua Umum Partai Gerindra, Prabowo Subianto (kanan) memberi hormat pada Ketua Umum PDIP, Megawati Soekarnoputr (Dok.Liputan6/Hibata.id)
Ketua Umum Partai Gerindra, Prabowo Subianto (kanan) memberi hormat pada Ketua Umum PDIP, Megawati Soekarnoputr (Dok.Liputan6/Hibata.id)

Hibata.id – Wakil Ketua Tim Kampanye Nasional (TKN) Prabowo-Gibran Immanuel Ebenezer atau Noel, menyatakan bahwa pertemuan antara Ketua Umum Partai Gerindra, Prabowo Subianto, dengan Ketua Umum PDIP, Megawati Soekarnoputri, telah dijadwalkan dengan baik.

Baca Juga:  PKS Ingin Gabung Koalisi Prabowo-Gibran, Projo Bilang Begini

Baca Juga: Pegawai Pertamina yang Arogan Ternyata Memiliki Harta Rp 2,2 Miliar

Scroll untuk baca berita

Noel mengungkapkan bahwa jadwal pertemuan tersebut sudah ada di meja Prabowo. Meskipun begitu, ia belum dapat memastikan waktu pasti pelaksanaan pertemuan tersebut. Kabar yang beredar menyebutkan bahwa pertemuan antara Prabowo dan Megawati akan diselenggarakan setelah Lebaran Idul Fitri 2024.

Baca Juga:  Profil Benny Laos yang Berpasangan dengan Sarbin Sehe

Baca halaman berikutnya…

**Cek berita dan artikel terbaru di GOOGLE NEWS dan ikuti WhatsApp Channel
Example 120x600