Ujian sekolah kedinasan ini nantinya akan sama seperti seleksi CASN/CPNS 2024, melalui Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) untuk tiga jenis, yakni Tes Karakteristik Pribadi (TKP), Tes Intelegensi Umum (TIU) dan Tes Wawasan Kebangsaan (TWK).
Baca Juga: Seleksi CPNS 2024 Dimulai, Berikut Pelamar yang Diprioritaskan
Untuk TKP berjumlah 45 soal dengan nilai ambang batas 156 dan nilai kumulatif tertinggi 225. Perhitungan nilai tertinggi yakni +5 untuk satu soal, paling rendah +1, DNA tidak menjawab +0.
“Di TKP tidak ada nilai 0 kalau menjawab, paling tidak +1. Yang dilihat (jadi penilaiank kecenderungan bersangkutan. Kita tidak bisa melihat/menilai kecenderungan pribadi, tapi bagaimana pelayanan pada masyarakat,” terang Suharmen.
Baca halaman berikutnya…