Scroll untuk baca berita
Nasional

Usai Erupsi Gunung Ruang, Bandara Gorontalo Kembali Dibuka

×

Usai Erupsi Gunung Ruang, Bandara Gorontalo Kembali Dibuka

Sebarkan artikel ini
Ilustrasi Penerbangan/Hibata.id
Ilustrasi Penerbangan Bandara Djalaludin Gorontalo/Hibata.id/Foto : Rahmad Dwi Putra/Lion Air

“Pihak bandara, Polsek dan Pemerintah daerah telah membersihkan runway,” kata Kapolsek Bandara Ismet Ishak.

Seluruh bagian runway dicuci dengan air dengan menggunakan mobil pemadam kebakaran. Selain itu, petugas bandara juga membersihkan dengan menggunakan peralatan seadanya.

Scroll untuk baca berita

Baca Juga: Matik Suzuki NEX Crossover, Lawan Berat Honda Beat Street

Baca Juga:  Kapolri Lantik Komjen Ahmad Dofiri Jadi Wakapolri yang Baru

“Abu vulkanik yang masuk ke runway dicuci hingga bersih agar penerbangan tidak ada kendala,” ujarnya.

Menurutnya, jika penerbaangan mulai di dibuka sejak Kamis 02 Mei 2024 sekitar pukul 05.00 Wita. Penerbangan diawali dengan maskapai Lion Air sekitar pukul 08.00 Wita pagi.

Baca Juga:  Nilai Ujian CPNS 2024 Bisa Dipantau Lewat Kanal YouTube BKN

“Penerbangan perdana tadi pagi sudah ada. Mudah-mudahan tidak ada kendala lagi,” katanya.

Hingga saat ini kata Ismet, mereka tidak mendapat komplain dari penumpang yang gagal berangkat atas peristiwa ini. Sebab, seluruh maskapai sudah menginformasikan hal ini secara cepat kepada calon penumpang.

Baca Juga:  Jokowi Tegaskan Wapres Gibran Tak Bisa Dimakzulkan Terpisah

Baca halaman berikutnya…

**Cek berita dan artikel terbaru di GOOGLE NEWS dan ikuti WhatsApp Channel
Example 120x600