Scroll untuk baca berita
Parlemen

Pansus LKPJ Gubernur Gorontalo Kunjungi Kemendagri RI

×

Pansus LKPJ Gubernur Gorontalo Kunjungi Kemendagri RI

Sebarkan artikel ini
Panitia Khusus (Pansus) saat melakukan kunjungan ke Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) RI. (Foto: Humas DPRD Provinsi Gorontalo)
Panitia Khusus (Pansus) saat melakukan kunjungan ke Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) RI. (Foto: Humas DPRD Provinsi Gorontalo)

Hibata.id – Setelah menerima Laporan Pertanggungjawaban Gubernur Gorontalo pada Rapat Paripurna ke – 135, Ketua DPRD Provinsi Gorontalo bersama Tim Panitia Khusus (Pansus) melakukan kunjungan. 

Kali ini, Ketua DPRD beserta Pansus LKPJ Gubernur Gorontalo, berkunjung ke Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) RI, Senin (18/03/2024). 

Scroll untuk baca berita

Ketua Pansus LKPJ, Sun Biki mengatakan, kunjungan tersebut merupakan bentuk konsultasi, yang berkaitan dengan evaluasi dewan terhadap LKPJ Gubernur. 

Baca Juga:  Ridwan Monoarfa Tinjau Jembatan Bambu Rusak, Petani Usulkan Jembatan Gantung

Baca juga: Komisi IV DPRD Gorontalo Kembali Lakukan Kunker Pengawasan Takjil di Telaga

Baca Juga:  Paris Jusuf Tutup Bimtek DPRD Provinsi Gorontalo

“Jadi, hari ini kami berkunjung ke Kemendagri untuk konsultasi terkait evaluasi dewan,” kata Sun Biki. 

Dalam kesempatan itu juga, Pansus LKPJ Gubernur Gorontalo meminta arahan, terkait bagaimana bentuk dari suatu rekomendasi. Karena, hal itu juga menyangkut dengan kinerja penjabat Gubernur. 

Baca Juga:  Deprov Gorontalo Dukung Peternakan Ayam dan Peningkatan UMKM

“Kami meminta arahan terkait bentuk rekomendasi, menyangkut kinerja penjabat Gubernur,” ujarnya. 

“Kami berharap, rekomendasi-rekomendasi  ini menjadi perbaikan ke depan, pada Gubernur selanjutnya” tutupnya. 

Reporter : Reza Saad
**Cek berita dan artikel terbaru di GOOGLE NEWS dan ikuti WhatsApp Channel
Example 120x600