Wisata

Hiu Paus Gorontalo Kembali Muncul Setelah Menghilang Akibat Orca

×

Hiu Paus Gorontalo Kembali Muncul Setelah Menghilang Akibat Orca

Sebarkan artikel ini
Jelajah Wisata Gorontalo Hiu Paus Botubarani Bone Bolango (Bonebol), Gorontalo/Hibata.id
Jelajah Wisata Gorontalo Hiu Paus Botubarani Bone Bolango (Bonebol), Gorontalo. Dok. Dinas Pariwisata/Hibata.id

Hibata.id – Setelah sekian lama menghilang dari perairan Gorontalo, Hiu Paus akhirnya kembali muncul. Kemunculan kembali ikan raksasa dengan nama latin Rhincodon typus membawa harapan baru bagi wisatawan.

Baca Juga:  Cerita Mistis Warga Lokal Soal Wisata Kolam Bidadari Bone Bolango

Kemunculan kembali hiu paus ini diduga setelah predator utamanya, paus orca atau Orcinus orca, sudah tidak ada lagi berada di perairan Gorontalo.

Baca Juga: Paus Orca Muncul di Perairan Bone Bolango, Hiu Paus Hilang

Baca Juga:  Masjid Walima Emas, Destinasi Religi di Serambi Madinah Gorontalo

Hiu paus ini pertama kali terlihat lagi oleh masyarakat Botubarani, Bone Bolango (Bonebol). Kemunculan Hiu Paus yang diberi nama Sherly ini, mulai terlihat sejak kemarin, Senin (10/06/2024).

Baca Juga:  Wisata Rumah Pohon yang Direkomendasikan di Akhir Pekan

Baca halaman berikutnya…

**Cek berita dan artikel terbaru di GOOGLE NEWS dan ikuti WhatsApp Channel
Example 120x600